
Journal Name | : | Alamtara: Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam |
Journal initials | : | alamtara |
Abbreviation | : | alamtara |
Frequency | : | 2 issues per year (June and December) |
DOI | : | 10.58518/alamtara |
ISSN | : | 2656-8543 (Online); 2621-4881 (Print) |
Editor-in-Chief | : | Mubarok Ahmadi, M.I.Kom |
Publisher | : |
Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam |
Citation Analysis | : | Google Scholar, Garuda |
Alamtara: Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam adalah jurnal yang mempublikasikan artikel orisinil yang mengungkap, mendiskusikan, serta mengeksplorasi pemikiran tentang Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI). Alamtara: Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam juga menerima artikel hasil studi lapangan tentang praktek Komunikasi dan Penyiaran Islam yang orisinil, inovatif, serta progresif dengan berbagai jenis dan pendekatan riset. Alamtara: Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam dikelola oleh Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Dakwah Institut Agama Islam Tarbiyatut Tholabah (IAI TABAH) Lamongan dan akan terbit setiap enam bulan sekali pada bulan Juni dan Desember setiap tahun.
Print ISSN : 2621-4881
Online ISSN : 2656-8543
Current Issue
Vol. 7 No. 1 (2023): Alamtara: Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam
Alhamdulillah Rabb al-'Alamin, puji syukur panjatkan kehadirat Allah S.W.T Yang Maha Esa karena atas rahmat dan inayah-Nya sehingga Alamtara: Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam, Volume 7 Nomor 1 Juni 2023 ini dapat terbit.
DOI: https://doi.org/10.58518/alamtara.v7i1
Published: 2023-06-30
Articles
Politik Sebagai Gaya Hidup
1 -17



Strategi Dakwah Ustadz Muslim Siregar Upaya Meningkatkan Pengetahuan Dan Pengalaman Ibadah Shalat
18-43



Strategi Mengatasi Hate Speech Di Media Sosial Dalam Perspektif Islam
44-61



Peran Sosial Perguruan Tinggi Islam dalam Program Campus Social Responsibility
62-70



Analisis Pesan Mistik Pada Konten Berburu Penampakan Hantu Di Channel Youtube Sableng Tv Dan Bintang Indigo
71-82



Implementasi Metode Audiolingual Dalam Meningkatkan Mufrodat Pada Mata Pelajaran Bahasa Arab Kelas X Di MI.Miftaahul Huda Depok
83-100


